Latest News

Friday, October 12, 2018

50 Situs atau Website Terpopuler di Indonesia

Halo sobat Daftar, sudah lama nih tidak menengok Alexa, sebuah situs yang memuat peringkat website atau situs di seluruh dunia termasuk Indonesia tentunya. Nah jadi ingin tahu situs atau website apa sih yang saat ini berada di peringkat pertama sebagai situs terpopuler di Indonesia. Dan akhirnya berdasarkan data yang kami lihat pada tanggal 12 Oktober 2018 sekitar jam dua siang kami dapat mengetahui situs yang kini berada di peringkat pertama yaitu situs tribunnews.com, portal berita ini bahkan berhasil mengungguli search engine google.com yang berada di peringkat kedua.

Berikut ini adalah daftar selengkapnya 50 Situs atau Website terpopuler di Indonesia berdasarkan data dari Alexa pada tanggal 12 Oktober 2018:

1. Tribunnews.com
Situs Berita Online

2. Google.com
Mesin Pencari

3. Youtube.com
Situs Berbagi Video

Mesin Pencari

5. Detik.com
Situs Berita Online

6. Tokopedia.com
Situs Jual Beli Online

7. Bukalapak.com
Situs Jual Beli Online

8. Liputan6.com
Situs Berita Online

9. Blogspot.com
Situs Jejaring Sosial

10. Kompas.com
Situs Berita Online

11. Yahoo.com
Mesin Pencari

12. Facebook.com
Situs Jejaring Sosial

13. Sindonews.com
Situs Berita Online

Situs Komunitas Online

15. Kumparan.com
Situs Berita Online

16. Merdeka.com
Situs Berita Online

17. Grid.id
Situs Berita Entertainment

Situs Pemerintah Indonesia tentang Kepegawaian

19. Uzone.id
Situs Berita Entertainment

20. Idntimes.com
Situs Berita Entertainment

21. Cnnindonesia.com
Situs Berita Online

22. Kapanlagi.com
Situs Berita Entertainment

23. Vidio.com
Situs Live dan TV streaming online

Situs Berita Online

25. Wordpress.com
Situs Jejaring Sosial

26. Okezone.com
Situs Berita Online

27. Alodokter.com
Situs Kesehatan

28. Brilio.net
Situs tentang gaya hidup atau life style

29. Indoxx1.com
Situs Penyedia Film dan live streaming

30. Instagram.com
Situs Jejaring Sosial

31. Suara.com
Situs Berita Online

32. Tempo.co
Situs Berita Online

33. Whatsapp.com
Situs Berbagi Pesan Instan

34. Blibli.com
Situs Jual Beli Online

35. Wikipedia.org
Situs Ensiklopedia

36. Bolasport.com
Situs Berita Bola dan Olahraga

37. Kompasiana.com
Situs Komunitas

38. Bola.net
Situs Berita Sepakbola

39. Scribd.com
Situs Perpustakaan Dokumen Digital

40. Tirto.id
Situs Berita Online

Situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia

42. Wowkeren.com
Situs Berita infotainment online dan hiburan

Situs Gaya Hidup Muslim

44. Bola.com
Situs Berita Sepakbola

45. Vemale.com
Situs Wanita Modern

46. Indosport.com
Situs Olahraga Online

Situs Jual Beli Online

48. Academia.edu
Situs Pendidikan

Situs Berita Online

50. Jpnn.com
Situs Berita Online.

Demikianlaj postingan singkat dari kami mengenai daftar 50 Situs atau website paling populer di Indonesia yang dikutip dari alexa. Tentu saja kedepannya selalu ada perubahan mengingat persaingan situs-situs di dunia internet ini semakin ketat, bahkan tak jarang ada situs yang tiba-tiba melesat jika ada trend tertentu.

Saturday, October 6, 2018

10 Negara Dengan Pasien Operasi Plastik Terbanyak

Dunia semakin modern, berbagai penemuanpun banyak tercipta. Salah satunya adalah penemuan cara merubah bentuk tubuh manusia, baik itu wajah ataupun bagian tubuh lainnya, metode tersebut dikenal dengan nama operasi plastik. Banyak orang tertarik dan berminat merubah bentuk wajah atau tubuhnya dengan tujuan agar lebih menarik. Lalu dari negara mana sajakah pasien yang paling banyak melakukan operasi plastik? Berikut ini adalah daftar 10 Negara dengan jumpah pasien operasi plastik terbanyak yang dirilis oleh Insider pada tahun 2018 ini:

1. Amerika Serikat, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 4.217.862.

2. Brasil, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 2.524.115.

3. Jepang, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 1.137.976.

4. Italia, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 957.814.

5. Meksiko, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 923.243.

6. Rusia, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 896.629.

7. India, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 878.180.

8. Turki, jumah proseduk kosmetik yang dilakukan sebanyak 789.564

9. Jerman, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 730.437.

10. Perancis, jumlah prosedur kosmetik yang dilakukan sebanyak 517.731.

Sebelumnya negara Korea Selatan cukup dikenal dengan penduduknya yang gemar operasi plastik, namun ternyata Korea Selatan tidak masuk dalam jajaran 10 besar. Urutan pertama justru ditempati oleh Amerika Serikat yang disusul oleh Brazil, Jepang, Italia dan Meksiko yang menghuni jajaran 5 besar.

Terlepas dari hal di atas, sebenarnya kita sebagai manusia sebaiknya tidaklah merubah apa-apa yang telah diberikan oleh Sang Maha Pencipta, kecuali mungkin jika keadaan darurat yang terkait dengan urusan pengobatan untuk mengganti organ-organ tubuh yang tidak berfungsi.

Wednesday, September 12, 2018

21 Negara Dengan Penduduk Terbanyak

Pertumbuhan penduduk dunia semakin meningkat, hingga tahun 2018 ini jumlah penduduk Bumi telah memcapai 7 miliar jiwa lebih, beberapa negara telah melebihi angka 100 juta jiwa penduduknya, bahkan dua negara Asia yakni China dan India telah melebihi angka 1 miliar jiwa ! Yakni China dengan 1,4 miliar dan India 1,33 miliar yang membuat kedua negara tersebut berada di urutan pertama dan kedua sebagai negara dengan penduduk terbanyak di dunia. Lalu bagaimana dengan negara kita Indonesia? Ternyata jumlah penduduk Indonesiapun terus mengalami peningkatan hingga sekarang jumlah penduduk Indonesia telah mencapai 365 juta jiwa sekaligus menempatkan Indonesia di urutan keempat dibawah Amerika Serikat yang berpenduduk 328 juta jiwa.

Untuk lebih lengkapnya berikut ini adalah daftar negara-negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia.

1. China - 1,4 miliar jiwa
2. India - 1,33 miliar jiwa
3. Amerika Serikat - 328 juta jiwa 4. Indonesia - 265 juta jiwa
5. Brazil - 209 juta jiwa
6. Pakistan - 201 juta jiwa
7. Nigeria - 194 juta jiwa
8. Bangladesh - 165 juta jiwa
9. Rusia - 144 juta jiwa
10. Jepang - 126 juta jiwa
11. Mexico - 125 juta jiwa
12. Philippina: 107 juta jiwa
13. Mesir - 97 juta jiwa
14. Vietnam - 95 juta jiwa
15. Ethiopia - 94 juta jiwa
16. Kongo - 89 juta jiwa
17. Jerman - 83 juta
18. Iran: 81 juta jiwa
19. Turki - 80 juta jiwa
20. Thailand - 69 juta jiwa
21. Perancis - 67 juta jiwa.

Jika melihat daftar di atas nampak negara-negara yang berasal dari Benua Asia sangat mendominasi di jajaran atas setidaknya ada 6 negara Asia yang berada di 10 besar yaitu China, India, Indonesia, Pakistan, Bangladesh dan Jepang.

Demikianlah postingan singkat dari kami mengenai daftar 21 negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia yang dikutip dari Spectator Index. Semoga bermanfaat.


Saturday, September 1, 2018

Cabor dan Atlet Peraih 31 Medali Emas Untuk Indonesia Di Asian Games 2018

Pada Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang ini, Indonesia sebagai tuan rumah berhasil mencatat sejarah dengan meraih medali emas sebanyak 31! Menjadi yang terbanyak dari raihan medali emas pada Asian Games sebelumnya. Dengan hasil tersebut kontingen Indonesia berhasil menempati urutan keempat di bawah China, Jepang dan Korea Selatan. 


Berikut ini adalah rincian raihan medali emas dari berbagai cabang olahraga:


1. Pencak silat - 14 medali emas.

2. Panjat Tebing - 3 medali 

3. Paralayang - 2 medali emas. 4. Bulutangkis - 2 medali emas. 

5. Balap Sepeda - 2 medali emas. 

6. Jet Ski - medali emas. 

7. Karate - 1 medali emas. 

8. Dayung - 1 medali emas. 

9. Taekwondo - 1 medali emas. 

10. Tenis - 1 medali emas. 

11. Angkat Besi - 1 medali emas. 

12. Wushu - 1 medali emas. 

13. Sepaktakraw - 1 medali emas. 


Dan berikut ini adalah daftar atlet peraih emas Indonesia

di Asian Games 2018 : 


1. 19/8/2018 – Defia Rosmaniar –Taekwondo - Poomsae tunggal putri

2. 20/8/2018 – Lindswell Kwok – Wushu – Taijiquan putri

3. 20/8/2018 – Tiara Andini

Prastika – Balap sepeda – Downhill putri

4. 20/8/2018 – Khoiful Mukhib – Balap sepeda – Downhill putra

5. 21/8/2018 – Eko Yuli Irawan – Angkat besi – 62 kg putra

6. 22/8/2018 – Aris Apriansyah, Hening Paradigma, Jafro Megawanto, Joni Efendi, Roni Pratama – Paralayang – Akurasi beregu putra

7. 23/8/2018 – Jafro Megawanto – Paralayang – Akurasi tunggal putra

8. 23/8/2018 – Aries Susanti

Rahayu – Panjat dinding – Speed putri

9. 24/8/2018 – Ali Buton, Muhad Yakin, Ardi Isadi, Rio Rizki Darmawan, Ferdiansyah, Tanzil Hadid, Ihram, Ujang Hasbulloh, Jefri Ardianto – Dayung – Kelas ringan delapan putra

10. 25/8/2018 – Aldila Sutjiadi/Christopher Rungkat – Tenis – Ganda campuran

11. 26/8/2018 – Rifki Ardiansyah Arrosyiid – Karate – Kumite perorangan putra 60kg

12. 26/8/2018 – Aqsa Sutan Aswar – Jet ski – Endurance runabout open putra

13. 27/8/2018 – Puspa Arumsari – Pencak silat – Tunggal putri

14. 27/8/2018 – Hendy/Yola

Primadona Jampil – Pencak silat – Ganda putra

15. 27/8/2018 – Anggi Faisal

Mubarok, Asep Yuldan Sani,

Nunu Nugraha – Pencak silat –

Beregu putra

16. 27/8/2018 – Aji Bangkit

Pamungkas – Pencak silat –

Tanding 90 kg putra

17. 27/8/2018 – Komang Harik Adi Putra – Pencak silat – Tanding 70 kg putra

18. 27/8/2018 – Iqbal Candra

Pratama – Pencak silat –

Tanding 65 kg putra

19. 27/8/2018 – Sarah Tria Monita – Pencak silat – Tanding 60 kg Putri

20. 27/8/2018 – Abdul Malik –

Pencak silat – Tanding 55 kg

putra

21. 27/8/2018 – Aries Susanti

Rahayu, Fitriyani, Puji Lestari,

Sallsabillah Rajiah – Panjat dinding – Speed relay putri

22. 27/8/2018 – Abu Dzar Yulianto, Leonardo Veddriq, Muhammad Hinayah, Sufriyanto Rindi – Panjat dinding – Speed relay

putra

23. 28/8/2018 – Jonatan Christie – Bulu tangkis – Tunggal putra

24. 28/8/2018 – Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo – Bulu tangkis – Ganda putra

25. 29/8/2018 – Sugianto – Pencak Silat – Tunggal putra

26. 29/8/2018 – Ayu Sidan Wilantari/Ni Made Dwiyanti – Pencak silat – Ganda putri

27. 29/8/2018 – Gina Tri Lestari, Lutfi Nurhasanah, Pramudita Yuristya – Pencak silat – Regu putri

28. 29/8/2018 – Pipiet Kamelia – Pencak silat – Tanding 65 kg putri

29. 29/8/2018 – Hanifan Yudani Kusumah – Pencak silat – Tanding 60 kg putra

30. 29/8/2018 – Wewey Wita –

Pencak silat – Tanding 55 kg

putri

31. 1/9/2018 – Muh Hardiansyah Muliang, Nofrizal, Saiful Rijal, Husni Uba, Rizky Abdul Rahan Pago, Abdul Halim Radjiu – Sepaktakraw – Quadrant Putra. 


Demikianlah uraian singkat dari blog daftar-daftar tentang daftar cabang olahraga dan para atlet yang berhasil meraih medali emas di ajang pesta olahraga multi event Asian Games yang diselenggarakan di Jakarta dan Palembang, Indonesia. Semoga prestasi tersebut dapat dipertahankan bahkan ditingkatkan diberbagai ajang olahraga atau multi event lainnya.


Thursday, August 30, 2018

Negara Asia Tenggara Peraih Medali Emas Terbanyak Sepanjang Sejarah Asian Games



Indonesia berhasil menciptakan sejarah baru dalam perhelatan olahraga multi event Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang dengan meraih 31 medali emas, raihan tersebut adalah rekor baru untuk negara-negara Asia Tenggara. Rekor medali emas terbanyak untuk negara Asia Tenggara sebelumnya dipegang oleh Thailand dengan 24 medali emas saat mereka menjadi tuan rumah Asian Games pada tahun 1998. Nah berikut ini adalah daftar negara Asia Tenggara yang paling banyak merebut medali emas di sepanjang sejarah gelaran Asian Games :

1. Asian Games 1951 di India : Singapura meraih 5 medali emas

2. Asian Games 1954 di Filipina :  Filipina meraih 14 medali emas

3. Asian Games 1958 di Jepang : Filipina meraih 8 medali emas

4. Asian Games 1962 di Indonesia : Indonesia meraih 11 medali emas

5. Asian Games 1966 di Thailand : Thailand meraih 12 medali emas

6. Asian Games 1970 di Thailand : Thailand meraih 9 medali emas

7. Asian Games 1974 di Iran : Thailand meraih 4 medali emas

8. Asian Games 1978 di Thailand : Thailand meraih 11 medali emas

9. Asian Games 1982 di India : Indonesia meraih 4 medali emas

10. Asian Games 1986 di Korea Selatan : Filipina meraih 4 medali emas

11. Asian Games 1990 di China : Indonesia meraih 3 medali emas

12. Asian Games 1994 di Jepang : Malaysia meraih 4 medali emas

13. Asian Games 1998 di Thailand : Thailand meraih 24 medali emas

14. Asian Games 2002 di Korea Selatan : Thailand meraih 14 medali emas

15. Asian Games 2006 di Qatar : Thailand meraih 13 medali emas

16. Asian Games 2010 di China : Thailand meraih 11 medali emas

17. Asian Games 2014 Korea Selatan: Thailand meraih 12 medali emas

18. Asian Games 2018 di Indonesia : Indonesia meraih medali 31 emas. 


Demikianlah postingan singkat dari kami mengenai daftar negara-negara Asia Tenggara yang mengumpulkan medali emas terbanyak di ajang olahraga multi event Asian Games dari masa ke masa. Semoga Indonesia dapat mempertahankan prestasi dan bahkan menjadi lebih baik lagi pada perhelatan Asian Games selanjutnya.


Thursday, August 16, 2018

Negara Peraih Medali Emas Sepakbola Asia Games dari Masa ke Masa

Sepakbola adalah olahraga yang paling populer, termasuk di ajang multi event seperti Asian Games yang merupakan pesta olahraga terbesar di kawasan Asia. Banyak negara Asia yang memprioritaskan untuk dapat meraih emas di cabang ini. Nah negara mana sajakah yang pernah meraih medali emas Asian Games dan siapakah yang paling banyak meraihnya? Ternyata ada 10 negara yang pernah meraih medali emas Asian Games sejak 1951 hingga 2014 yang lalu yaitu Uzbekistan, Jepang, Qatar, Irak, Taiwan, Korea Utara, Iran, India, Myanmar, dan
Korea Selatan. Dari ke-10 negara tersebut ada dua negara yang berhasil meraih medali emas terbanyak dengan jumlah yang sama, kedua negara itu adalah Korea Selatan dan Iran. Kedua negara di Asia berbeda kawasan itu mengoleksi empat medali emas. Korsel meraih medali emas pada Asian Games 1970, 1978, 1986, dan 2014. Dua medali emas terakhir diperoleh saat mereka berstatus tuan rumah. Sementara Iran meraih medali emas saat menjadi tuan rumah Asian Games 1974, disusul tiga edisi lain pada Asian Games 1990, 1998, dan 2002. Akan tetapi, untuk keseluruhan medali yaitu emas, perak dan perunggu, Korea Selatan lebih unggul dari Iran. Selain mengoleksi empat
medali emas, Negeri Ginseng juga meraih tiga medali perak dan tiga perunggu. Sedangkan Iran, selain empat emas, hanya mengoleksi dua perak dan satu perunggu. Delapan negara lain sulit menyamai prestasi Korsel dan Iran karena hanya mampu mengoleksi dua dan satu medali emas. Negara yang mampu meraih dua medali emas itu adalah India (1951 dan 1962), Myanmar (saat masih bernama Burma pada edisi 1966 dan 1970), serta Taiwan (1954, 1958). Sisanya, lima negara yang mampu mengoleksi satu medali emas adalah Korea Utara (1978), Irak (1982), Uzbekistan (1994), Qatar (2006), dan Jepang (2010). Nah, di bulan Agustus hingga September tahun 2018 ini, Asian kembali digelar di Indonesia. Negara manakah yang akan meraih medali emas? Atau kah Indonesia sebagai tuan rumah mampu membuat kejutan dengan meraih medali emas? Semoga saja.