Keputusan Gubernur Jateng
Nomor 560/60 Tahun 2013
tanggal 18 Nopember 2013.
Kota Semarang menjadi daerah dengan UMK tertinggi di Jateng dengan nilai UMK sebesar Rp 1.423.500 dan Kabupaten Purworejo menjadi daerah dengan nilai UMK sebesar Rp 910.000.
Berikut ini daftar UMK 2014 Kabupaten dan Kota yang ada di Jawa Tengah selengkapnya :
1. Kota Semarang - Rp 1.423.500
2. Demak - Rp 1.280.000
3. Kabupaten Semarang - Rp
1.208.200
4. Kendal - Rp 1.206.000
5. Kota Salatiga - Rp 1.170.000
6. Kota Pekalongan - Rp
1.165.000
7. Kabupaten Magelang - Rp
1.152.000
8. Kudus - Rp 1.150.000
9. Sukoharjo - Rp 1.150.000
10. Batang - Rp 1.146.000
11. Kab Pekalongan - Rp
1.145.000
12. Kota Surakarta - Rp 1.145.000
13. Cilacap Kota - Rp 1.125.000
14. Boyolali - Rp 1.116.000
15. Pemalang - Rp 1.066.000
16. Karanganyar - Rp 1.060.000
17. Temanggung - Rp 1.050.000
18. Kota Tegal - Rp 1.044.000
19. Kota Magelang - Rp
1.037.000
20. Klaten - Rp 1.026.600
21. Purbalingga - Rp 1.023.000
22. Pati - Rp 1.013.027
23. Blora - Rp 1.009.000
24. Banyumas - Rp 1.000.000
25. Jepara - Rp 1.000.000
26. Tegal - Rp 1.000.000
27. Brebes - Rp 1.000.000
28. Wonosobo - Rp 990.000
29. Rembang - Rp 985.000
30. Kebumen - Rp 975.000
31. Cilacap Timur - Rp 975.000
32. Sragen - Rp 960.000
33. Wonogiri - Rp 954.000
34. Cilacap Barat - Rp 950.000
35. Grobogan - Rp 935.000
36. Banjarnegara - Rp 920.000
37. Purworejo - Rp 910.000
No comments:
Post a Comment